Maraknya video porno yang melibatkan artis-artis papan atas, kian lama makin mencemaskan para orang tua.
Sejak merebaknya kasus itu, banyak orang - termasuk anak-anak dan remaja dibuat penasaran. Warnet-warnet dikabarkan penuh dengan pengunjung yang mencari situs yang menyediakan unduhan film itu.
Untuk menyaring konten-konten yang tak senonoh, pengguna internet bisa memanfaatkan tools Nawala Project (DNS Nawala) besutan Asosiasi Warung Internet Indonesia (Awari), yang bebas digunakan oleh siapa saja.Bahkan baru-baru ini pengurus Awari (asosiasi warung internet Indonesia) juga menghimbau para pemilik